Freelancer, Saatnya Mudik!

Beberapa hari mendatang sebagian besar dari Anda tentunya bakal mudik. Maklum, Lebaran. Sekali setahun, boleh dong pulang ke kampung halaman dan berkumpul dengan keluarga besar.

Tapi, mudik pun butuh persiapan. Apalagi bila saat itu proyek masih dalam tahap penggarapan, alias belum benar-benar selesai.

Baca Yuk!

Rahasia Freelancer

Rahasia Freelancer Senior yang Tak Pernah Terungkap

Kita sering dibuat terpukau oleh sejumlah freelance warrior. Termasuk yang ada di Ruang Freelance. Prestasi para senior ini begitu mengagumkan. Portfolio keren, klien bejibun, kerjaan melimpah ruah, dan–biasanya jadi alasan kita memutuskan terjun ke freelancing–kebebasan dalam bekerja dan memilih kerjaan. Tapi, ada lho sejumlah rahasia yang selama ini tidak pernah terungkap. What you hear is …

Baca Yuk!

FOWAB Kuak Kiprah Kreatif IT

Apa jadinya bila sekitar 60 manusia kreatif IT berkumpul dalam satu ruang? Geeky. Livetweeting. Unjuk kreatifitas. Itulah yang terlihat pada ajang Forum Web Anak Bandung (FOWAB) ke-1 Kamis, 18 Februari lalu, di Common Room, Bandung. Terinspirasi Future of Web Apps (FOWA), FOWAB diharapkan mampu menguak kiprah para kreatif IT. Selama ini, tak dapat dipungkiri, kata …

Baca Yuk!

Acer Aspire One AO532H di Pangkuan, Iron Man pun Iri

Acer Aspire One AO532H. Kini berada di pangkuan saya. Dan Iron Man pun cemberut. “You’re so damn lucky,” katanya. Tak salah. Sama sekali tak salah. Pertama, Acer Aspire One AO532H adalah netbook pertama di Indonesia yang menggunakan Intel Atom N450 1,66GHz. Dengan prosesor baru ini performa jelas jadi lebih cepat, efisiensi energi pun lebih besar. …

Baca Yuk!

paypal indonesia

Diskusi: Paypal oh Paypal

Belakangan ini kurs USD (dolar Amrik) terhadap IDR (rupiah) di PayPal melemah. Kian hari kian melemah. Angka terakhir, ketika tulisan ini ditulis, mencapai $1 = IDR 9.104. Dan mungkin saja akan terus melemah. seharusnya kita senang lowh karena rupiah kita akhirnya menguat šŸ˜€ .

Baca Yuk!

Cara Asyik Belajar Bahasa Inggris - expression.ae

Cara Asyik Belajar Bahasa Inggris

I Reading a lot of interesting tweets in english, too bad i donā€™t understand english!! aargh *ngumpulin duit buat les bhs inggris* Itu status Anang Pradipta di facebook. Respon pertama saya: ā€œHa? ELO? Nggak paham bahasa Inggris?! Hard to believe!ā€ Dia lantas mengakui, bahasa Inggrisnya dulu oke banget. Tapi lantaran jarang digunakan, sontak luluh lantak. …

Baca Yuk!

Ruang Freelance Berganti Wajah

Sabtu. 29 Agustus 2009. Di Boston, Amerika Serikatā€¦ … Presiden AS Barack Obama menghadiri misa requiem Senator Edward Kennedy. Di Camp Bastion, Afghanistanā€¦ … PM Inggris Gordon Brown menggelar jumpa pers, meyakinkan dunia bahwa Taliban akan hancur. Di Leicester, Inggrisā€¦ … 475 orang berlatih demi memecahkan rekor Guinness April tahun depan, di mana mereka akan …

Baca Yuk!