Tulisan ini rencananya akan menjadi tulisan pertama dari serial tulisan yang membahas tentang self promotion atau promosi mandiri yang selanjutnya akan kita sebut sebagai self promotion saja. Bagi para freelancer, promosi punya peranan penting, karena seorang freelance hampir melakukan semua hal secara mandiri, maka promosi juga sangat diperlukan terutama bagi para freelancer pemula atau mereka …

Pemenang Kuis Twitter: Disco WordPress e-Commerce Theme dari Tokokoo
Kuis Twitter berhadiah Disco WordPress e-commerce theme persembahan dari Tokokoo dan Ruang Freelance telah berakhir. Terima kasih untuk semua yang telah berpartisipasi.

Twitter Quiz: Disco WordPress e-Commerce Theme Giveaway
Teman-teman freelancer, Ruang Freelance dan Tokokoo sedang bagi-bagi gratisan. Ikut yuk.

7 Mantra Sakti Menjadi Freelancer/Entrepreneur
Oke, judulnya memang terdengar seperti salah satu bab dari buku Harry Potter atau serial komik RA. Kosasih, tapi percaya lah, judul tersebut bukan kesalahan penulisan ataupun typo. Mungkin saat ini status kamu adalah seorang mahasiswa, seorang freelancer, atau sudah menjadi seorang karyawan di sebuah perusahaan IT. Tetapi akui saja, alasan kamu sering berkunjung ke situs …

Inspirasi Dalam Mengatur Mood Bagian 2
Tulisan kali ini masih tentang mood, masih juga tentang sudut pandang para freelancer tentang bagaimana mereka berhadapan dengan mood, dan bagaimana mereka mencari cara untuk mengembalikkan mood kalau lagi jalan-jalan entah kemana.

Inspirasi Dalam Mengatur Mood Bagian 1
Tulisan kali ini merupakan salah satu pemenuhan janji saya yang akan membuat tulisan tentang mood serta beberapa inspirasi dari freelancer tentang bagaimana mereka menghadapi mood, yang sering kali menjadi musuh terbesar bagi freelancer.

Pekerjaan Tetap: Peluang atau Hambatan
Menjadi freelance, bagi sebagian orang adalah sebuah pilihan. Pilihan hidup dan pilihan karir. Hampir mirip dengan menjadi pengusaha, wirausaha atau entrepreuner. Banyak hambatan yang biasanya dihadapi dalam perjalanan memilih karir menjadi freelancer, namun ada satu persoalan yang kadang menjadi dilema serta menggoyahkan pilihan para freelancer, yaitu tawaran pekerjaan tetap.

Aplikasi Kerja untuk Dukung Produktivitas
Setelah tulisan saya terdahulu tentang mengatasi gangguan dalam bekerja, berikut beberapa aplikasi yang mungkin bisa membantu para freelancer dan pembaca RuangFreelance dalam mengatasi ganguan dan meningkatkan produktivitas. Beberapa aplikasi memang ditujukan untuk penulis, tapi semoga saja tetap bisa membantu para freelancer yang bukan bekerja sebagai penulis. Silahkan ‘di santap’ hidangan berikut ini: Q10 Aplikasi kerja …

Beberapa Cara untuk Fokus pada Pekerjaan
Fokus menjadi salah satu bagian penting bagi freelancer, jumlah pekerjaan yang, biasanya lebih dari satu, serta kendala yang ada di lingkungan kerja sebagai freelancer bisa membuat para freelance kehilangan fokus pekerjaan. Padahal fokus adalah semacam kendaraan utama dalam usaha untuk menyelesaikan perkerjaan bagi para freelancer.

Twitter bukan sekedar update status (bagian 2)!
Melanjutkan tulisan sebelumnya disini tentang penggunaan twitter yang bukan sekedar update status maka saya akan menambahkan beberapa fungsi dan manfaat dari penggunaan twitter. Dan inilah beberapa cara menggunakan twitter lebih dari sekedar status update: Alert system Pemberian pesan peringatan untuk para follower yang mendekati realtime. Contohnya adalah peringatan akan adanya gempa. Anda bisa melihat contohnya …